Langsung ke konten utama

Membuat Vlan pada Switch (Cisco Packet Tracer)

Assalamu'alaikum wr wb.
Postingan saya kali ini tentang Vlan di switch Cisco packet tracer, Apa itu Vlan? Vlan disingkatan dari Virtual LAN yaitu Pengelompokkan host2 agar mengurangi tingkat traffic. Ibaratnya Host-host tersebut ada yang berada di kelompok yang di pisah-pisah. sehingga antar host yang berbeda kelompok tidak bisa saling berkomuniksi.
Cara nya yaitu buka sofware Cisco packet Tracer, dan kita bisa menggunakan topologi Berikut !


Kemudian config pada switchnya di switch kita aktifkan Vlan 10 dan 20 terlebih dahulu dan beri nama Vlan tersebut,, untuk konfurasinya lihat aja gambar berikut !




Kalau Vlan nya sudah aktif, kita kelompokkan host-host tersebut berdasarkan interface pada switchnya.


Mode access digunakan untuk agar port tersebut bisa mengakses settingan/konfigurasi yang kita setting.
Untuk melihat port mana saja yang terhubung dengan vlan tersebut gunakan perintah "Sh vlan" tanpa tanda petik,, maka akan terlihat seperti gambar berrikut !


Selasai deh kita membuat Vlan pada Switch di Cisco packet tracer. :)
Baik itu lah yang saya ketahui tentang vlan kurang dan kebih saya minta maaf.

"TERIMA KASIH ATAS PERHATIANYA"

Wassalam.

Komentar